Pengaruh Leverage, Profitabilitas dan Good Coorporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan

  • Lulu Rahmawati Perempuan
  • Muhammad Nurrasyidin
  • Su Mardi
Keywords: Nilai Peusahaan, Good Corporarate Governance, Profitabilitas, Leverage

Abstract

Abstract: The purpose of purpose of this study is to determine the influence of Leverage, Profitabilitas and Good Corporate Governance (GCG) on companies listed LQ-45 Index on Indonesian Stock Exchange. This study used secondary data from financial reports, annual reports, and other related information of companies listed LQ-45 on Indonesia Stock Exchage (IDX) in the 2015-2019 period. The population in this study were companies listed LQ-45 Index on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in the 2015- 2019 period, which were total sample 50 companies that matches the criteria. The sampling technique used is a purposive sampling. Data analysis technique used is multiple linear regression. The result showed that only profitability variable that affects firm value measured by Return on Assets (ROA) has a positive and significant effect on the firm value, meanwhile Leverage variable measured by Debt on Ratio (DER) has no effect on firm value, and Good Coorporate Governance (GCG) measured by the board of directors and the audit committee has no effect on firm value.
Keywords: Firm Value, Good Corporate Governance (GCG), profitability, and leverage

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh leverage, profitabilitas dan Good Coorporate Governance (GCG) terhadap nilai perusahaan pada perusahaan Indeks LQ-45. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari laporan keuangan tahunan, dan informasi terkait lainnya pada perusahaan Indeks LQ-45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2019. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan Indeks LQ-45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2019 yaitu dengan jumlah sampel sebanyak 50 perusahaan yang memenuhi beberapa kriteria yang telah ditentukan. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya variabel Profitabilitas dengan proksi Return on Assets (ROA) yang mempengaruhi nilai perusahaan positif dan signifikan, sedangkan variabel Leverage dengan proksi Debt on Ratio (DER) tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dan variabel Good Coorporate Governance (GCG) dengan proksi dewan direksi dan komite audit tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

References

(Persero), T. B. (2013). Keputusan Direksi PT Semen Baturaja (Persero) Tbk Nomor : PH. 01. 04/ 180/ 2013 Tentang Perubahan atas Surat Keputusan Direksi PT Semen Baturaja (Persero). Jakarta.
Bariah, Z. I. (2013). Mengenal Prinsip Coorporate Governance dan Pengungkapan Informasi . Aceh: Jurnal Kebangsaan, Vol.2 No.3 Januari 2013 ISSN: 2089-5917.
Budiantara, M. (2018). Pengaruh Profitabilitas Leverage dan Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan. Yogyakarta: Universitas Mercu Buana.
Damaianti, I. (2019). Pengaruh Good Corporate Governance (GCG), Profitabilitas dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. Bandung: Universitas Bandung Raya.
Danang, S. (2013). Metodologi Penelitian Akuntansi. Bandung: PT.Refika Aditama Anggota Ikapi.
Effendi, M. A. (2016). The Power of Good Corporate Governance Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat.
Fahmi, I. (2015). Pengantar Manajemen Keuangan Teori dan Soal Jawab. Bandung: Alfabetakarta: PT.Bumi Aksara.
Indonesia, I. A. (2015). PSAK No.1 Tentang Laporan Keuangan-Edisi Revisi 2015. Jakarta: Dewan Standar Akuntansi PT.Raja Grafindo.
Kashmir. (2016). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Grafindo Perkasa.
Novitasari, R. (2018). Pengaruh Profitabilitas dan Levarage Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Deviden Sebagai Variabel Intervening . Malang: Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Puspitaningtyas, Z. (2017). Efek Moderasi Kebijakan Dividen Dalam Pengaruh Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis e-ISSN: 2548-9836. Jakarta.
R, M. W. (2013). Analisis Laporan Keuangan dan Proyeksi dan Valuasi Saham. Jakarta: Salemba Empat.
Rahardja, S. P. (2014). Pengaruh Ukuran Dewan Direksi dan Dewan Komisaris serta Ukuran Perusahaan terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi empiris pada Perusahaan Manufaktur Sektor Consumer Good yang terdaftar di BEI tahun 2010-2012 Diponegoro Journal Of Accounting Volume 3. Semarang: Universitas Diponegoro Semarang.
Rahayu, F. D. (2017). Pengaruh Good Corporate Governance, Profitabilitas dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. Malang: Universitas Brawajiya.
Rahayu, N. P. (2015). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jakarta: Universitas Telkom.
Rustam, B. R. (2017). Manajemen Resiko. Jakarta : Salemba Empat.Sabrin, S. B. (2016). The Effect of Profitability on Firm Value in Manufacturing Company at Indonesia Stock Indonesia . Jakarta: The International Journal of Engineering Science.
Salafudin, M. A. (2016). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Consumer Goods Industri Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Surabaya.
Santoso, S. (2012). Panduan Lengkap SPSS Versi 2.0. Jakarta: PT.Alex Kompetindo.
Septiyuliana, M. (2016). Pengaruh modal intelektual dan pengungkapan modal intelektual pada nilai perusahaan yang melakukan intial public offering. Medan: Simposium Nasional Akuntansi 18 Universitas Sumatera Utara.
Tambalean, F. A. (2018). Pengaruh Kepemilikan Manajerial dan Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi di BEI Jurnal Riset Akuntansi Going Concern 13(4), 2018, 465-473. Jakarta: Universitas Sam Ratulangi Manado.
Wulandari, D. R. (2013). Pengaruh Profitabilitas, Operating Leverage, Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Struktur Modal Sebagai Variabel Intervening. Semarang: Universitas Negeri Semarang.
Yusmaniarti, H. S. (2013). Pengaruh Good Corporate Governance, Profitabilitas dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Property dan Real Estate di Indonesia. Bengkulu: Universitas Muhammadiyah Bengkulu.
Yusuf, R. A. (2019). Pengaruh Profitabilitas dan Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan. Semarang: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Bank BPD.
Published
2021-02-28
Section
Articles